Mahasiswa Prodi Teknik Komputer Fasilkom UNSRI Raih Juara 2 di Ajang Innovillage 2024

Selamat dan sukses untuk tim dari Fakultas Ilmu Komputer yang telah mengukir prestasi gemilang di ajang bergengsi Innovillage 2024 yang diselenggarakan oleh Telkom University. Di bawah bimbingan dosen pendamping, Bapak Adi Hermansyah, tim ini berhasil meraih Juara 2, mengalahkan ribuan peserta dari seluruh Indonesia. Adapun tim ini terdiri dari: 1. Satryo Pangestu2. ⁠Azza Adliyah3. ⁠FirmanRead More…